HeadlineHot Issue

Malam-malam Presiden Jokowi Terima Kedatangan Eks Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo

Tajuktoday.com-Presiden Joko Widodo (Jokowi) menerima kedatangan mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL) di Istana Merdeka, Jakarta Pusat pada Minggu (9/10) malam.

Dalam pertemuan tersebut, Presiden Jokowi diapit oleh Syahrul Yasin Limpo (SYL) yang mengenakan kemeja batik berwarna coklat dan Menteri Sekretaris Negara Pratikno.

Ketiganya berbincang di salah satu ruangan di Istana Merdeka pada pukul 19.10 WIB.

Baca Juga:  Lukas Enembe Jalani Sidang Perdana Pekan Depan, Pihak Keluarga Minta Jaminan

Namun, awak media tidak diperbolehkan merekam gambar bergerak serta wawancara dalam pertemuan tersebut. Awak media hanya boleh memotret pertemuan itu.

Adapun mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo tiba di Istana Kepresidenan Jakarta pada Minggu malam untuk menemui Jokowi.

1 2Laman berikutnya
Komentar:

Komentar Anda menjadi tanggung jawab Anda sesuai UU ITE

Back to top button